Helloindonesia.id – Pulau Wangi-wangi atau masyarakat sekitar menyebutnya dengan Pulau Wanci adalah sebuah pulau di gugusan Taman Nasional Kepulauan Wakatobi (TNKW), Sulawesi Tenggara. Pulau ini, merupakan gerbang utama menuju kepulauan lokasi Taman Nasional Wakatobi yang terkenal akan keindahan dunia bawah laut yang mempesona, kaya dan megah. Pulau Wangi-wangi merupakan merupakan wilayah Kabupaten Wakatobi dan sekaligus […]

0